Kelurahan Pabuaran Tumpeng Mengadakan Kerja Bakti Massal
Tangerang Awdionline.com - Sehubungannya kelurahan pabuaran tumpeng yang telah menjadi pemenang kegiatan vertifikasi kota sehat tingkat kota tangerang tahun 2014.akan mempersiapkan menjadi perwakilan kota tangerang pada kegiatan vertifikasi kota sehat tingkat propinsi banten pada awal November 2014 dan tingkat nasional pada tahun 2015,
Dalam mempersiapkan vertifikasi tersebut.LURAH KOMARI meminta kepada RT/RW setempat untuk mengajak warga’nya melaksanakan kerja bakti massal.dengan cara membersihkan sampah membersihkan saluran air dan lain lain,gerakan ini bisa menjadi bagian dari proses pembelajaran yang baik kepada masyarakat yang berada di kelurahan pabuaran tumpeng untuk Menjaga kebersihan,
Acara tersebut di hadiri oleh ketua forum kota sehat tingkat tangerang (IBU HJ.ROCHAYAH)dan sekaligus akan di laksanakan’nya penanaman pohon untuk penghijauan di wilayah kota Tangerang
(Maulana)
Posting Komentar