Home » , » Warga Di Larang Mendirikan Bangunan Di Sepanjang Sungai

Warga Di Larang Mendirikan Bangunan Di Sepanjang Sungai

Written By Kantor Berita AWDI Pers on Minggu, 11 Mei 2014 | 21.13

Warga Di Larang Mendirikan Bangunan Di Sepanjang Sungai

Banyuwangi Awdi - Setiap Jembatan di beri tanda peringatan dengan papan Nama, Warga dilarang mendirikan bangunan disepanjang sungai /saluran, Sesuai Peraturan Mentri Pekerjaan Umum Pengairan,  Nomer 32/PRT  /M/2007,Tanggal 11 september 2007. Wilayah Kabupaten Banyuwangi. (11/5).
Salah satunya papan Nama larangan di wilayah kevamatan srono, Menurut warga sekitar jembatan yang ada terpampang dekat papan nama peringatan dari pemerintah tersebut, menuturkan bahwa masyarakat sangat mendukung adanya pemasangan papan nama itu.
Dengan adanya papan nama larangan itu, Agar masyarakat tidak membangunan di sepanjang sungai dan tidak membuang sampah yang bukan tempatnya, “Pasalnya semua ini agar kelihatan bersih, nyaman.”kata joko.
Salah satu Dengan pantuan wartawan dilokasi papan nama yang ada di setiap jembatan bibir sungai yang ada di wilayah Desa Sukonatar, Desa Kebaman, dari Dinas Pekerjaan Umum Pengairan, papan nama bertulisan warga di larang mendirikan bangunan disepanjang sungai/saluran wilayah kecamatan Srono.
Ketika dikonfirmasi (11/5) lewat via ponsel, kepala Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Kabupaten Banyuwangi, Ir. H. Guntur Priambodo, mengatakan bahwa Papan nama yang di tampangkan disetiap sungai yang ada jembatannya  yang ada  ada di pinggir jalan ini, dari Dinas Pengairan Banyuwangi.
Peringatan ini, sesuai peraturan mentri pekerjaan umum pusat, Agar masyarakat diharpakan ikut menjaga dan melaksanakan konservasi, Daerah Aliran Sungai (DAS), yang di dalamnya termasuk menjaga kebersihan sepanjang sungai. “Guntur menambahkan masyarakat, ikut menjaga sempadan sungai, dan juga ikut menjaga yang bisa mengakibatkan daya rusak Air.
Masyarakat dilarang Mendirkan bangunan yang ada di sepanjang sungai atau saluran. Semua ini menjaga kebersihan sungai, atau mahasa jawanya, Memayu, Hayuning, Tirto, Dalam Arti, Menjaga, Keindahan, sungai,  dan warga bisa  menjaga kebersihan lingkungan yang di sekitarnya. ”tegasnya Guntur. (Din)
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Edited By : Abib Visual
Copyright © 2013. Awdi Online - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger