Home » , » Kesibukan Baru SATLANTAS POLRES Bandara Soekarno-Hatta

Kesibukan Baru SATLANTAS POLRES Bandara Soekarno-Hatta

Written By Kantor Berita AWDI Pers on Kamis, 20 Februari 2014 | 22.29

KESIBUKAN BARU SATLANTAS POLRES BANDARA SOEKARNO-HATTA



Tangerang - Awdionline.com
Dalam rangka penertiban terhadap kendaraan -kendaraan pribadi yang terindikasi di jadikan angkutan penumpang atau yang biasa di sebut taxi gelap di Bandara Soekarno-Hatta, satuan polisi lalulintas polres kota Bandara Soekarno-Hatta di bantu oleh para security avsec Angkasa Pura 2 (Persero) terlihat di lapangan cukup sibuk memeriksa setiap kendaraan roda empat yang keluar dari area parkir terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta, mereka berjaga di pintu-pintu keluar area parkir bandara baik di main gate atau pintu keluar F, tak sedikit dari kendaraan roda empat tersebut yang terjaring razia oleh para petugas, para petugas Polantas yang di pimpin oleh AKP Parlin Siahaan beserta anak buahnya cukup sibuk melakukan pemeriksaan terhadap kendaraan-kendaraan pribadi, terkait dengan hal tersebut ketika di konfirmasi di lapangan, kanit lantas polres kota Bandara Soekarno-Hatta, AKP Parlin Siahaan menerangkan, razia ini akan terus berlangsung dan bekerjasama dengan pihak Angkasa Pura 2 (Persero) untuk tujuan meberikan efek jera terhadap para pengemudi-pengemudi taxi gelap yang beroprasi di terminal Bandara Soekarno-Hatta, hal senada di sampaikan juga oleh suverfisor security avsec terminal 2 bustamin, kami di sini hanya menjalankan tugas dari atasan mas, dan sudah merupakan tugas kerja kami sebagai petugas lapangan, siapapun dia bila kedapatan melanggar ketentuan/prosedur yang telah di terapakan, maka tetap akan diberikan tindakan tanpa pandang bulu tegasnya menjawab pertanyaan wartawan AWDI.

(ana saifudin)
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Edited By : Abib Visual
Copyright © 2013. Awdi Online - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger