Home » , , » KASI INTEL KEJARI SIDOARJO JAWA TIMUR, BONGKAR GEMPOLSARI GATE

KASI INTEL KEJARI SIDOARJO JAWA TIMUR, BONGKAR GEMPOLSARI GATE

Written By Kantor Berita AWDI Pers on Rabu, 28 Mei 2014 | 20.35

KASI INTEL KEJARI SIDOARJO JAWA TIMUR, BONGKAR GEMPOLSARI GATE

SYAIFULLAH duduk sebelah kiri
Sidoarjo,  AWDIonline.com.
Warga Desa Gempolsari, Kec. Tanggulangin, Kab Sidoarjo, Jawa timur, boleh merasa besar Hati dan lega karena, apa yang selama ini menjadi Teka Teki dan pertanyaan seluruh Masyarakat Desa sekarang terjawab sudah.  

GEMPOLSARI GATE,,,,,  Kasus yang sangat Kompleks terkait beberapa TANAH KAS DESA yang DATA nya telah dipalsukan dan direkayasa oleh ABDUL HARIS Kepala Desa Gempolsari bersama Ir. ACHMAD LUKMAN, Mantan Kades Gempolsari dan ABDUL KARIM, Mantan BPD dan dibantu oleh MARSALI, KUSAINI dan ACHMAD DHUHA, ketiga Nama terakhir inilah yang mengatas Namakan dalam Pemalsuan Surat TKD  tersebut, yang sekarang sudah ditangani oleh Kasi Intelijen untuk dinaikkan ke Kasi Pidsus Kejari sidoarjo.

Hal lain yang sangat menggembirakan dan tidak terduga sebelumnya oleh Masyarakat Desa Gempolsari adalah KINERJA TEAM KEJARI Sidoarjo, khususnya Kasi intel SYAIFULLAH beserta Anggotanya  yang begitu CEPAT dalam menangani dan membongkar GEMPOLSARI GATE.  Semua itu tidak lepas dari Kooperatif Masyarakat Gempolsari dalam membantu dan bekerja sama  dengan KEJAKSAAN NEGERI Sidoarjo.  Semua bukti yang terkait dengan Gempolsari Gate sudah dipegang Kejari sidoarjo untuk dijadikan sebagai alat Pembuktian.

SYAIFULLAH, Kasi INTELIJEN KEJARI Sidoarjo beserta Anggotanya telah menunjukkan kepada Masyarakat luas atas Profesionalitas kerja sebagai PENEGAK HUKUM yang TEGAS dan tidak mengenal KOMPROMI dalam mengungkap Gempolsari Gate dalam waktu yang begitu cepat.  Meskipun sudah menjadi Kewajiban dan suatu Tanggung Jawab selaku Penegak Hukum, Namun Kinerja Kasi intelijen Kejari Sidoarjo, SYAIFULLAH beserta Anggotanya, Patut mendapat APRESIASI dari pihak terkait terutama dilingkup Kejaksaan Republik Indonesia, Atas PRESTASINYA dalam  membongkar Gempolsari Gate yang telah merugikan Uang Negara Milyaran Rupiah.  (Team investigasi AWDI)
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Edited By : Abib Visual
Copyright © 2013. Awdi Online - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger