Home » , » Cafe Anti Miras Di Pasar Wisata Tanggulangin Sidoarjo Jawa Timur

Cafe Anti Miras Di Pasar Wisata Tanggulangin Sidoarjo Jawa Timur

Written By Kantor Berita AWDI Pers on Selasa, 30 September 2014 | 22.34

Cafe Anti Miras Di Pasar Wisata Tanggulangin Sidoarjo Jawa Timur

Sidoarjo, AWDIonline.com - Menjamurnya beberapa CAFE di Sidoarjo Jawa Timur, menjadikan Kota Udang ini semakin Hidup.  Tidak hanya kaum Tua dan Muda namun banyak pula kaum remaja yang senang sekali mendatangi Cafe hanya sekedar Kongkow-Kongkow bersama teman sambil menikmati hidangan yang dipesannya namun banyak juga yang digunakan oleh pengunjung untuk berdiskusi bersama relasi Bisnisnya atau untuk reuni Para Kawula Muda.

Banyak orang berpendapat Cafe adalah, tempat yang identik dengan hal Negative.  Sebenarnya tidak demikian, Paradigma Hantam Krama seperti itu tidak berlaku bagi X - COFFE yang berada di kawasan Pasar Wisata Tanggulangin Sidoarjo Jawa Timur.  X - COFFE tak ubahnya seperti Cafe pada umumnya namun, Cafe yang satu ini lain diantara Cafe yang ada sebab di Designe Indoor dan Outdoor oleh pemiliknya.  Indoor, diiruang dalam penataan ruang yang sederhana tetapi berkesan Cantik selain itu pengunjung bisa menikmati Musik seperti Karaoke sedangkan di Luar ruangan disediakan tempat yang tertata rapi dan pengunjung bisa menikmati suasana Segar, ditempatkan pula tempat duduk di bawah Pohon juga ada tempat Lesehan menjadikan suasana lebih akrab bagi pengunjung.  Designe Cafe seperti ini jarang dijumpai ditempat lain, sepertinya Pemilik Cafe ini sangat memanjakan pelanggan maupun pengunjung yang lain seperti contoh adanya fasilitas Wi Fi, gratis penggunaan listrik untuk Carger HP atau Laptop yang diletakkan dibawah meja disediakan pula Warnet.  Untuk kenyamanan dan keamanan para pengunjung, ditempatkan pula beberapa alat CCTV untuk memudahkan pengawasan di lingkup X-COFFE.  

X-COFFE, menyediakan menu aneka makanan dan minuman dengan harga terjangkau bagi siapa saja terutama untuk ukuran dompet Mahasiswa dan Pelajar, sesuai Motto X-COFFE "TEMPAT NINGRAT, HARGA MELARAT ".  Sering sekali rombongan Pelajar maupun Mahasiswa sengaja datang ke Cafe ini untuk berdiskusi sambil membawa Laptop.  Mereka sudah menjadi pelanggan dikarenakan X -COFFE tempat yang Pas dan Cocok dan yang paling di sukai pelanggan, Cafe ini tidak menyediakan atau Menjual MINUMAN ber ALKHOHOL alias MIRAS, Selain melanggar Peraturan Pemerintah juga bisa menimbulkan keresahan di lingkungan X - COFFE yang berada di Kawasan Pasar Wisata.

Ketika Team Investigas AWDI Konfirmasi ke X-COFFE terkait adanya pemberitaan di salah satu Media Cetak Jawa Timur bahwa, Polsek Tanggulangin berhasil menyita beberapa botol MIRAS dari Kawasan Pasar Wisata Tanggulangin, setelah dlakukan Cross Check ke Kompol ANDI selaku Kapolsek Tanggulangin mengatakan, Botol MIRAS yang disita oleh Polsek Tanggulangin beberapa hari lalu bukan berasal dari X-COFFE, melainkan dari tempat lain.  Terkadang pemberitaan yang tidak disertai dengan Dokumantasi atau Foto Objek yang sedang diangkat bisa menimbulkan Penafsiran yang berbeda bagi para pembaca apalagi Pemberitaan yang menyangkut tempat atau wilayah tertentu.    
Kami membuka X-COFFE ini bukan sekedar ikut ikutan seperti Cafe yang lain, Kami sengaja tampil Beda.  Bisa dilihat dari Designe yang kami tata dan Kami punya Komitmen.  Ada dua alasan yang mendasar kenapa Kami tidak menyediakan atau menjual Minuman Berakhohol (MIRAS). Pertama karena tempat ini (X-COFFE) banyak dikunjungi Kaum Muda terpelajar dan kedua berada di kawasan Pasar Wisata yang banyak dikunjungi orang.  Sayang dong, kalau Nama PW jadi Rusak hanya karena soal MIRAS  Kami tetap menjaga Image Pasar Wisata sebab salah satu Icon Kota Sidoarjo.  Ucap HARUN Pemilik X-COFFE.    (Aria @ Rudy)
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Edited By : Abib Visual
Copyright © 2013. Awdi Online - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger